Kamis, 19 Mei 2011

Naskah Drama Komedi Jaka Tarub

Berikut adalah Naskah Drama Komedi Jaka Tarub.
Dramatic Personae 
  • Dalang
  • Jaka Tarub
  • Nawang Wulan
  • Pembaca Puisi
  • Macan
  • Produser Film
  • Perempuan 1
  • Perempuan 2
  • Perempuan 3
  • Perempuan 4
  • Perempuan 5
  • Perempuan 6
  • Perempuan 7
  • Koor
  • Musisi

Cuplikan Dialog Naskah Drama Komedi Jaka Tarub

KOOR
Gung liwang liwung
Gung liwang liwung (dst)

DALANG
Segala dedemit, segala danyang, segala hantu…

KOOR
Gung liwang liwung (dst)

DALANG
Segala alang-alang parewang-rewang. Silakan angkat hidung dan pulang ke gunungmu, hutanmu, lautmu, kapal layarmu, awing-awang…diamlah dibalik tabirmu yang jauh dan temaram

KOOR
Niyatingsun buka layar
Buka wayang buka lakon
Dengan kalimat: La ilaa ha illAllah

KOOR
Muhammad rasulullah

File Naskah Drama Komedi Jaka Tarub :
 - File Tipe : Ms. Word

Semoga Naskah Drama Komedi Jaka Tarub ini bisa membantu anda dalam menyelesaikan tugas atau garapan dan kami ucapkan selamat berproses semoga dalam Proses kretif tidak ada kendala apapun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar