Kamis, 02 Juni 2011

Naskah Drama Aduh Ujang Karya Jhoni Habibie

Tokoh dalam Naskah Drama Aduh Ujang Karya Jhoni Habibie
Ujang
Laki-laki umur 21 tahun, ganteng, sederhana, ramah, lugu, pendidikan SMA, nurut, lahir dan besra di desa, teguh pendirian.
Euis
Perempuan umur 18 tahun, lumayan cantik, ramah, sederhana, sebatang kara, hidup bersama nenek, pemalu, perhatian, baik (pacar Ujang) kegiatan les menjahit, bantu nenek di sawah.
Samsul
(teman kecil Ujang), umur 21 tahun, gaul perlente, sok modern, egois, sombong, suka menghalalkan segala cara.
Emi
perempuan berumur 18 tahun, gadis desa gaul, cerewet, manja, GR, caper, kaya, apa maunya harus dicapai
Abah
laki-laki umur 55 tahun, bapaknya Ujang, buruh tani, sederhana, keras, idealis, pendidikan SD.
Broto
laki-laki umur 50 tahun, bapaknya Emi, juragannya abah, kaya, lahir dan besra di Solo, sombong, sayang anak
Ibu/emak
ibunya Ujang, umur 45 tahun, sakit-sakitan, sabar.

Cuplikan Dialog Naskah Drama Aduh Ujang
EUIS :
assalamualaikum!

UJANG&ABAH :
walaikumsalam!

UJANG :
eh.... nyi Euis, dari mana? Kumaha atuh, damang?

EUIS :
alhamdulilah, damang akang. Akang kumaha, damang? Euis habis dari warung.

UJANG :
pokoknya kalau nyi euis damang, akang mah juga damang atuh.

EUIS :
aaah, akang bisa aja!

ABAH :
ehm...ehm!!

File Naskah Drama Aduh Ujang :
 - File Tipe : Ms. Word

Semoga Naskah Drama Aduh Ujang Karya Jhoni Habibie ini bisa membantu anda dalam menyelesaikan tugas atau garapan dan kami ucapkan selamat berproses semoga dalam Proses kretif tidak ada kendala apapun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar